Jakarta - Galaxy memperkenalkan Buds2 Pro teranyarnya yang canggih. Saking canggihnya, menonton pertandingan seperti berasa ada di Stadion. Wow... Keren!
(/)
Foto Bisnis
Industri Audio Canggih yang Diganderungi Sportcaster
Selasa, 20 Des 2022 14:42 WIB
BAGIKAN
Hal itu diungkap seorang Sportscaster Jerry Arvino yang sudah menjajal kualitas audio saat menonton sebuah pertandingan sepakbola. Jerry juga mengungkapkan pengalaman serunya itu di event Samsung Session yang digelar di Samsung Experience Store Mal Kelapa Gading 3, Selasa (20/12/2022).
BAGIKAN