Jakarta - Di tengah padatnya Ibu Kota, siapa sangka terdapat sebuah kampung sepi nyaris tanpa penghuni. Kawasan ini dikenal dengan sebutan 'kampung mati Vietnam'.
(/)
Foto Bisnis
Horor! Ada 'Kampung Mati Vietnam' di Tengah Padatnya Jakarta
Senin, 03 Jul 2023 11:44 WIB
BAGIKAN
Kawasan perkampungan yang sudah lama ditinggalkan ini terletak di Jalan Diklat Depsos, Kramat Jati, Jakarta Timur. Kampung ini berada tepat di tengah permukiman warga Kelurahan Dukuh. Foto: Ignacio Geordy Oswaldo
BAGIKAN