Jakarta - Jamkrindo memasuki usianya yang ke-53 tahun semakin matang dan terus berkomitmen melakukan peningkatan kinerja dalam menjembatani aksesibilitas finansial UMKM.
(/)
Foto Bisnis
Terus Berkomitmen Meningkatkan Kinerja-Aksesibilitas Finansial UMKM
Senin, 03 Jul 2023 12:53 WIB
BAGIKAN
Turut hadir Direktur Kelembagaan dan Layanan PT Jamkrindo Abdul Bari, Direktur Bisnis Penjaminan PT Jamkrindo Henry Panjaitan, Komisaris Utama PT Jamkrindo Krisna Wijaya yang mengenalkan logo HUT Jamkrindo ke-53 tahun.
BAGIKAN