Foto Bisnis

Penasaran Rusun buat PNS di IKN Kayak Gimana? Intip di Sini

Dok. Kementerian PUPR - detikFinance
Selasa, 29 Agu 2023 16:33 WIB
1 dari 6
Ini adalah potret terbaru fasad luar tower rusun buat PNS di IKN. Kementerian PUPR tengah membangun 47 tower rusun bagi PNS dan pegawai Pertahanan Keamanan di IKN. Foto: Dok. Kementerian PUPR
Jakarta - Pembangunan 47 tower untuk PNS dan Hankam merupakan dukungan untuk proses pemindahan ASN secara bertahap ke IKN yang akan dimulai tahun depan.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork