×
Ad

Foto Bisnis

CRSN Paparkan Kinerja

dok. CRSN - detikFinance
Kamis, 16 Nov 2023 09:23 WIB
1 dari 3

PT Carsurin Tbk (CRSN), yang merupakan perusahaan terkemuka dalam sektor Testing, Inspection, and Certification (TIC) di Indonesia, berhasil meraih kinerja yang sangat positif hingga kuartal III/2023. Direktur Utama Perseroan, Sheila Tiwan menyebutkan, sepanjang Januari-September 2023, perseroan berhasil mencatatkan pendapatan sebesar Rp 312,95 miliar. Pencapaian itu, meroket dari periode yang sama tahun lalu sebesar Rp 248,85 miliar.

Jakarta - PT Carsurin Tbk (CRSN) raih kinerja positif. Sepanjang Januari-September 2023, perseroan berhasil mencatatkan pendapatan sebesar Rp 312,95 miliar.


(/)
Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork