Foto Bisnis

Dukungan untuk Generasi Muda Menjalankan Bisnis Berkelanjutan

Dok. DSC - detikFinance
Jumat, 16 Feb 2024 18:21 WIB
1 dari 5

Diplomat Success Challenge (DSC) Seasons 14 hadir sebagai penguat gerakan (movement) kewirausahaan yang berkelanjutan. DSC juga menambah hibah modal usaha sebesar Rp2,5 miliar untuk memperluas jangkauan pada generasi muda sehingga dapat  #BerkaryaUntukIndonesia dan mendukung pertumbuhan ekonomi nasional.  

Jakarta - DSC Seasons 14 hadir sebagai penguat gerakan kewirausahaan yang berkelanjutan. DSC juga menambah hibah modal usaha sebesar Rp2,5 miliar untuk wirausahawan muda.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork