Jakarta - Jamkrindo kembali menggelar Safari Ramadan yang juga sekaligus dalam rangkaian peringatan HUT ke-54 Jamkrindo dihelat kegiatan di beberapa daerah.
(/)
Foto Bisnis
Safari Ramadan Berbagi dengan Sesama
Selasa, 19 Mar 2024 01:20 WIB
BAGIKAN
Secara nasional Jamkrindo memberikan 5.400 paket sembako gratis, santunan kepada 648 anak yatim piatu, santunan untuk 29 guru mengaji, santunan untuk 22 marbot masjid, dan pemberiaan peralatan ibadah untuk 12 mushola.
BAGIKAN