Jakarta - Tugu Insurance catat kenaikan signifikan sebesar 281% di Laba Tahun Berjalan yang diatribusikan pada pemilik entitas induk konsolidasian menjadi Rp1,32 T.
(/)
Foto Bisnis
Tugu Insurance Bukukan Laba Konsolidasi Rp1,3 T di 2023
Senin, 29 Apr 2024 15:38 WIB
BAGIKAN
Adapun Laba Tugu Insurance secara induk (own operation) juga mengalami peningkatan yakni dari Rp 401,98 miliar menjadi Rp 1,25 triliun atau naik signifikan 210%.
BAGIKAN