Ternata - Cuaca buruk dan gelombang tinggi melanda di perairan Ternate sejak sepekan terakhir. Akibatnya hasil tangkapan ikan tuna kualitas ekspor menurun.
(/)
Foto Bisnis
Cuaca Buruk, Tangkapan Ikan Tuna Kualitas Ekspor Merosot
Jumat, 19 Jul 2024 13:04 WIB
BAGIKAN
Pekerja menyusun ikan tuna hasil tangkapan nelayan di Pelabuhan Perikanan Ternate, Maluku Utara, Kamis (18/7/2024).
BAGIKAN