Banyuwangi - PT ASDP Indonesia Ferry memberlakukan penurunan tarif jasa kepelabuhanan di sejumlah pelabuhan, termasuk Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi, Jawa Timur.
(/)
Foto Bisnis
ASDP Turunkan Tarif Pelabuhan hingga 40%
Jumat, 06 Jun 2025 07:00 WIB
BAGIKAN
Pemberlakuan penurunan tarif jasa kepelabuhanan ini sebagai bagian dari dukungan terhadap program stimulus ekonomi pemerintah. Kebijakan tersebut mulai berlaku pada awal Juni 2025, dengan penurunan tarif berkisar antara 19,14 persen hingga 40,19 persen. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya
BAGIKAN