Transaksi Bitcoin, Dari Narkoba Sampai Sewa Pembunuh Bayaran

Transaksi Bitcoin, Dari Narkoba Sampai Sewa Pembunuh Bayaran

- detikFinance
Rabu, 11 Des 2013 13:16 WIB
Transaksi Bitcoin, Dari Narkoba Sampai Sewa Pembunuh Bayaran

Tidak semua perdagangan yang menggunakan Bitcoin itu ilegal. Ada sebuah situs jual beli yang didirikan oleh pengamat media sosial Michal Handerhan dan programmer Goddard Space Center NASA Tim Sidie

Seperti dikutip dari USA Today, situs tersebut bernama BitcoinShop.us yang didirikan pada Juli lalu. Situs ini menyediakan akses jual beli barang yang ada di Amazon, eBay dan lain-lain dengan pembayaran menggunakan Bitcoin.

Mereka akan meminta fee atau imbalan 10% untuk setiap transaksi. Setiap harinya situs ini melayani sekitar 600 transaksi senilai Rp 1,2 miliar.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Produk yang pernah dibeli melalui jasa mereka adalah pendingin ruangan, mesin jahit untuk pabrik, printer 3D, kondom, gitar akustik, anting mutiara, dan mainan anak seperti My Little Pony dan Star Wars Lego.

(ang/dnl)
Hide Ads