Geliat Bisnis Kaos Politik di Tanah Abang

Geliat Bisnis Kaos Politik di Tanah Abang

Rizki Ati Hulwa - detikFinance
Selasa, 10 Jul 2018 10:30 WIB
5.

Kaos #2019GantiPresiden dan #2019TetapJokowi Dijual Berdampingan

Geliat Bisnis Kaos Politik di Tanah Abang
Foto: Rizki Ati Hulwa
Tak hanya kaos bertuliskan tagar 2019 ganti presiden yang ramai, tapi juga hadir kaos bertuliskan tagar 2019 tetap Jokowi (#2019TetapJokowi). Namun May mengungkapkan bahwa penjualan tagar 2019 tetap Jokowi tak seramai penjualan tagar ganti presiden.

"Dari awal ramainya #2019GantiPresiden tersebut sampai sekarang, memang yang lebih laku adalah yang ganti presiden tersebut," ungkap May.

Ia mengatakan bila kaos bertuliskan tagar 2019 ganti presiden bisa terjual lusinan dalam sehati di saat viralnya, namun hanya satu atau dua saja untuk penjualan kaos dengan tulisan 2019 tetap Jokowi. (eds/eds)
Hide Ads