Aceh Bahas Poligami Saat Angka Kemiskinan Tinggi dan Robot Jaga Tol

Round-Up 5 Berita Terpopuler

Aceh Bahas Poligami Saat Angka Kemiskinan Tinggi dan Robot Jaga Tol

Danang Sugianto - detikFinance
Minggu, 07 Jul 2019 21:02 WIB
Aceh Bahas Poligami Saat Angka Kemiskinan Tinggi dan Robot Jaga Tol
Foto: Grandyos Zafna
Dampak kebijakan penerapan transaksi non tunai di gerbang tol seluruh Indonesia juga memiliki efek samping. Salah satunya memberikan dampak signifikan bagi pegawai sebagai penjaga gerbang tol.

Hingga saat ini, Taufik, seorang eks penjaga tol, mengaku masih menganggur alias mencari pekerjaan yang sesuai keinginannya. Namun, beberapa temannya sudah ada yang bekerja sebagai buruh pabrik.

"Saya masih nganggur, masih cari kerja yang pas sama hati saya. Makanya kenapa saya masih nganggur. Teman saya mah udah pada kerja, ada yang di pabrik ada yang di perusahaan juga," ujar dia.

Simak Video "Video: Sepeda Listrik di Transmart Full Day Sale Cuma Rp 3 Jutaan!"
[Gambas:Video 20detik]
Hide Ads