Dia mengungkapkan Insan Bisnis dan Industri Manufaktur Indonesia (IBIMA) bisa menjadi sebagai aggregator dan integrator think tank bisnis yang bisa memacu pengembangan sumber daya manusia (SDM).
Dalam upaya membantu ekonomi untuk bangkit dan tumbuh di tengah krisis, dan upaya recovery & rebuild secara mandiri, dengan mengoptimalkan seluruh local resources di Indonesia, di antaranya melalui pemberian dukungan terhadap IKM, UMKM, Koperasi dan upaya riset & inovasi serta pengembangan Bisnis & Industri di masa pandemi.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
(kil/fdl)