Foto Bisnis

Pertamina Tingkatkan Kapasitas Geotermal untuk Dukung NZE 2060

Dok pertamina - detikFinance
Kamis, 10 Nov 2022 10:06 WIB
1 dari 8
Dalam diskusi di Paviliun Indonesia COP-27 di Sharm el-Sheikh, Mesir, Senin (7/11), CEO Pertamina Geothermal Energy Ahmad Yuniarto mengungkap pihaknya mendukung langkah pemerintah mencapai nol emisi karbon pada 2060 mendatang.
Mesir - Pertamina Geothermal Energy berkomitmen menambah kapasitas geotermal dalam kurun 5 tahun ke depan. Hal ini untuk mendukung pemerintah mencapai nol emisi karbon.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork