Ingin Punya Aset Rp 1 Miliar Sebelum Usia 30 Tahun? Begini Caranya (1)

Ingin Punya Aset Rp 1 Miliar Sebelum Usia 30 Tahun? Begini Caranya (1)

Aidil Akbar Madjid - Aidil Akbar Madjid & Partners - detikFinance
Kamis, 04 Jul 2019 07:40 WIB
Ingin Punya Aset Rp 1 Miliar Sebelum Usia 30 Tahun? Begini Caranya (1)
Foto: Rengga Sancaya
Tidak pernah ada yang salah dengan kerja keras dan kerja cerdas. Kerja keras tidak memerlukan keterampilan khusus. Anda cukup masuk kantor lebih awal dari jamnya dan pulang lebih lambat dari seharusnya dan bekerja lebih banyak saja.

Dari gaji anda bisa membayar semua pengeluaran anda, tabung dan investasi sebanyak-banyaknya, dalam waktu tidak lama anda akan mempunyai aset yang banyak.

Disclaimer: artikel ini merupakan kiriman dari mitra yang bekerja sama dengan detikcom. Redaksi detikcom tidak bertanggung jawab atas isi artikel yang dikirim oleh mitra. Tanggung jawab sepenuhnya ada di penulis artikel. (ang/ang)

Hide Ads