Bahas Stok Beras-Ikan untuk Ramadhan, DPR Panggil Mentan dan Trenggono

Bahas Stok Beras-Ikan untuk Ramadhan, DPR Panggil Mentan dan Trenggono

Trio Hamdani - detikFinance
Kamis, 18 Mar 2021 11:06 WIB
Jajaran Kementerian Pertanian mengikuti rapat kerja dengan Komisi IV DPR RI. Dalam kesempatan itu Mentan Syahrul Yasin Limpo memakai kalung antivirus Corona.
Foto: Vadhia Lidyana

Sementara untuk sektor kelautan dan perikanan, Komisi IV mencatat masih ada ketidakjelasan data stok ketersediaan komoditas di sektor itu.

"Komisi IV menilai masih terdapat beberapa permasalahan yang harus segera diselesaikan, antara lain belum jelasnya berapa angka data stok ketersediaan ikan per provinsi, per komoditas," jelasnya.

Selain itu, masih banyak pelaku usaha sektor kelautan dan perikanan yang produknya belum terserap oleh BUMN-BUMN di sektor tersebut.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT


(toy/fdl)

Hide Ads