Ini Penampakan Mobil dan Bus Listrik Buatan Peneliti Indonesia

Ini Penampakan Mobil dan Bus Listrik Buatan Peneliti Indonesia

- detikFinance
Senin, 26 Agu 2013 14:43 WIB
Ini Penampakan Mobil dan Bus Listrik Buatan Peneliti Indonesia
Kedua kendaraan ini terparkir di halaman Gedung Graha Widya Bakti, Puspiptek Serpong Tangerang. Berwarna putih susu mengkilap dan bersih, juga berdesain futuristik dan aerodinamis. Dari luar, terlihat mobil layaknya mobil konvensional berbahan bakar listrik.
Hide Ads